You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
PMI Jaksel Distibusikan Westafel Cuci Tangan di Empat Lokasi
.
photo Mustaqim Amna - Beritajakarta.id

PMI Jaksel Distribusikan Wastafel di Empat Kelurahan

Palang Merah Indonesia (PMI) Jakarta Selatan mendistribusikan wastafel di empat kelurahan yang berada di Kecamatan Pasar Minggu.

Per kelurahan kami distribusikan satu wastafel

Ketua PMI Jakarta Selatan, Dadang Dasuki mengatakan, empat kelurahan yang didistribusikan wastafel masing-masing Jatipadang, Kebagusan, Ragunan dan Cilandak Timur.

"Per kelurahan kami distribusikan satu wastafel," Selasa (21/7).

PMI Jaksel Distribusikan 1.450 Nasi Kotak ke Wilayah Tergenang

Dadang menerangkan, setiap satu unit wastafel terdiri dari satu toren air berkapastas 300 liter dengan lima kilogram sabun cair. Melalui fasilitas cuci tangan ini, warga di Jakarta Selatan diharapkan bisa menjaga kebersihan dan ikut membantu menekan angka penyebaran COVID-19.

"Karena sekarang dalam masa transisi, di setiap kantor pemerintahan dibutuhkan banyak fasilitas cuci tangan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4258 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1815 personFakhrizal Fakhri
  3. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1601 personFakhrizal Fakhri
  4. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1587 personAnita Karyati
  5. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1563 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik